Berbulan-bulan blog hdn.or.id error. Potongan error messagenya adalah sebagai berikut:
Warning: date() [function.date]: It is not safe to rely on the system's timezone settings. You are *required* to use the date.timezone setting or the date_default_timezone_set() function. In case you used any of those methods and you are still getting this warning, you most likely misspelled the timezone identifier. bla bla bla....
Dugaan awal pada waktu itu adalah karena pihak hosting mengupgrade PHP nya ke versi 5.3.10. Dugaan berikutnya adalah bahwa error ini akan dapat diatasi dengan mengupgrade ke b2evolution versi terbaru (4.1.5). Dugaan pertama benar. Dugaan kedua ternyata tidak teralisasi.
Setelah cari sana sini, ketemu solusinya di sini:
http://forums.b2evolution.net/viewtopic.php?p=113652
Sederhana, hanya perlu menambahkan baris ini di php.ini:
date.timezone = "Indonesia/Jakarta"