Pesan Singkat
Posted by hendra on 12 Apr 2006 in Blog ini
Tadinya saya tidak ingin memasang fasilitas pesan singkat di situs ini, sebagaimana situsku yang versi lama. Ada banyak alasan yang tidak bisa aku tulis di sini.
Tapi kini ada sebuah source code pesan singkat dengan fasilitas moderasi, cukup menarik. Artinya, semua pesan singkat yang masuk, tidak langsung tampil di kotak pesan singkat, tapi harus kumoderasi dulu. Selain itu, smiletag ini menggunakan XML sebagai penyimpan datanya, interesting. Dan kabarnya, juga menggunakan teknologi Ajax Programming.
Namun ada satu kekurangan pada smiletag, yaitu tidak ada alert ke email setiap kali ada pesan yang masuk. Jadi kita musti check terus ke admin smiletag. But anyway, masih tetap interesting. Jadilah aku pasang pesan singkat di situs ini.
1 comment

hallo mba iloveu serius byrami